Yamaha Nmax 125 2021 Resmi Meluncur, Desainnya Mirip Nmax 155
Selasa, 25 Mei 2021 – 09:24 WIB

Yamaha Nmax 125. Foto: dok Yamaha Global
Ada juga teknologi Start & Stop Yamaha untuk membantu menghemat lebih banyak bahan bakar.
Tidak hanya itu, Yamaha Nmax 125 juga memiliki fitur berguna lainnya seperti simple communication control unit (SCCU) yang terhubung ke smartphone melalui Bluetooth.
Melalui aplikasi Yamaha MyRide, pengendara bisa mengecek kondisi kendaraan secara keseluruhan termasuk baterai, status bahan bakar, konsumsi bahan bakar, dan lain-lain.
Selain itu, aplikasi itu juga bisa menentukan posisi parkir yang terhubung ke ponsel.
Yamaha Nmax 125 2021 hanya diluncurkan di Jepang dan Eropa.
Sementara Thailand hanya ada Yamaha NMAX 155 dan model lainnya. (ddy/jpnn)
Yamaha akhirnya resmi meluncurkan skuter matik (skutik) Nmax 125 2021 di Jepang.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Yamaha R3 2025 Makin Canggih, Pengendara Bisa Terkoneksi ke Motor
- Tak Ada Fitur yang Disunat, Yamaha Xmax Terbaru Turun Harga Rp 10 Juta
- Augusto Fernandez Sangat Bersemangat Kembali ke MotoGP Qatar
- MotoGP 2025: Quartararo Ancam Tinggalkan Yamaha
- Yamalube Chemical Liquid Engine Component, Cocok Buat Servis Ringan di Rumah