Yami Gautam: Dia Sangat Inspiratif
Jumat, 19 Agustus 2016 – 21:48 WIB
jpnn.com - Artis Yami Gautam mengatakan co-star dalam film Kaabil, aktor Hrithik Roshan adalah seorang yang inspiratif baginya.
"Dia sangat inspiratif. Anda akan bersemangat ketika Anda berbicara dengannya atau bekerja dengan dia," kata Yami, seperti dilansir laman Pinkvilla, Kamis (18/8).
Artis The Vicky Donor ini akan terlihat memainkan karakter buta dalam film arahan sutradara Sanjay Gupta, Kaabil bersama Hrithik.
Baca Juga:
"Dia memiliki semangat untuk membuat dirinya lebih baik dari sebelumnya. Dia begitu inspiratif," pungkas Yami.
Film ini diproduksi oleh ayah Hrithi, Rakesh Roshan di bawah bendera Film Kraft Productions dan akan rilis pada tanggal 26 Januari tahun depan.(fny/jpnn)
Artis Yami Gautam mengatakan co-star dalam film Kaabil, aktor Hrithik Roshan adalah seorang yang inspiratif baginya. "Dia sangat inspiratif.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkenalkan Mini Album, Wuss Gelar Tur ke 6 Kota
- Diproduksi 5 Tahun, Film Animasi Jumbo Libatkan 200 Kreator
- Jonathan Frizzy Beri Ririn Dwi Ariyanti Cincin, Benny Simanjuntak: Tidak Lamaran
- Lipsync Challenge Juicy Luicy Heboh, Trending di Medsos
- 3 Berita Artis Terheboh: Ruben dan Desy Makin Dekat, Nikita Mirzani Beri Penjelasan
- Film Gowok Kamasutra Jawa Tayang Perdana di International Film Festival Rotterdam