Yang Dipecat Karena Kelakuan Istri adalah Dirut Jasa Tirta II
Kamis, 11 Juli 2013 – 16:08 WIB

Yang Dipecat Karena Kelakuan Istri adalah Dirut Jasa Tirta II
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan memang tak menyebut siapa dirut BUMN yang beberapa minggu lalu dipecatnya lantaran sang istri kerap menggunakan fasilitas negara. Selain telah memecat dirut karena ulah sang istri, bekas dirut PLN ini juga telah memperingatkan dua orang dirut BUMN lainnya, karena pengaruh istri yang terlalu dominan. Menurut dia, aktivitas sang istri sudah terlampau mencampuri keputusan suami sebagai dirut.
Informasi yang beredar, pemecatan itu di alamatkan pada Direktur Utama Perum Jasa Tirta II Eddy A Djajadiredja. Hal ini merujuk pada surat pemberhentian melalui Surat Keputusan MBUMN Selaku Pemilik Modal No: SK-158/MBU/2013 tanggal 27 Februari 2013.
"Ya SK itu benar dan sudah keluar," papar sumber di Jakarta, Kamis (11/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan memang tak menyebut siapa dirut BUMN yang beberapa minggu lalu dipecatnya lantaran
BERITA TERKAIT
- Bakal Ada Operasi Pasar di 500 Titik, Harga Sembako Harus Lebih Murah dari Malaysia
- Siap Handover Bulan Ini, Sky House Hadirkan Berbagai Promo Menarik
- Mitra Binaan Pupuk Kaltim Lakukan Ekspor Perdana ke Filipina
- BPK Diminta Pertimbangkan Revisi UU BUMN terkait Pengawasan Uang Negara
- BRI Insurance Bayarkan Klaim Asuransi Alat Berat Senilai Rp 438 Juta
- JCI East Java Dorong Pengusaha Muda Aktif Mengembangkan Diri