Yang Harus Dibawa Itu Rukun Haji, Bukan Tempoyak
Minggu, 14 Agustus 2016 – 00:35 WIB

Jamaah calon haji embarkasi Jakarta tiba di asrama haji Pondok Gede, Jakarta, Senin (8/8). FOTO: MIFTAHULHAYAT/JAWA POS
Sementara itu, Kepala Dinas Sosial Sumsel, Apriyadi saat melepas keberangkatan JCH kloter 4 meminta agar jamaah tetap bisa mengikuti aturan yang ada di Arab Saudi termasuk juga dari petugas haji yang ada di sana. Selain itu, jamaah juga diminta untuk tetap menjaga kesehatan selama beribadah terutama saat cuaca yang saat ini sangat panas.
“Semoga nanti bisa melaksanakan ibadah dengan sebaik-baiknya. Juga jangan dilupakan, tetap jaga kesehatan dan menjaga nama baik negara serta ikuti semua nasihat dari petugas haji. Saya doakan semoga nanti bisa menjadi haji yang mabrur,” tandasnya. (afi/sam/jpnn)
PALEMBANG – Petugas melakukan pemeriksaan ketat terhadap barang bawaan jamaah calon haji (JCH). Termasuk, memeriksa makanan yang dibawa oleh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak