Yang Seharusnya Jomblo Lakukan saat Hari Valentine
Minggu, 14 Februari 2016 – 08:43 WIB
Beban batin yang begitu besar yang dirasakan oleh para kaum tak berpacar ini kemudian sering kali mengacaukan logika dan mampu mendorong mereka untuk melakukan hal-hal yang tidak masuk akal dan merugikan perbekalan. Sewa pacar, misalnya, atau malah justru menghabiskan uang di karaokean sambil mabuk atau ngepil, atau yang lebih parah lagi, ke pelacuran.
Padahal, jika mau bersiasat dan berpikir lebih jernih, banyak hal yang bisa dilakukan para jomblo untuk ikut memeriahkan dan menyemarakkan Hari Valentine. Nah, sebagai representasi golongan jomblo, berikut ini sudah dirangkumkan beberapa. Monggo dibaca dengan saksama dengan tempo yang terserah Anda.
1. Membelikan sesuatu untuk orang tua
Hal ini tentu jauh lebih realistis ketimbang membelikan seorang pacar sebalok cokelat dengan harga yang sangat tidak berperasaan. Ingat, ini Hari Valentine, hari kasih sayang. Dan tentu saja, tidak ada yang lebih utama sayangnya di dunia ini melebihi sayangnya orang tua. Dia jauh lebih tidak pamrih dan jauh lebih tidak berbelit-belit dalam memberikan sayangnya kepada Anda.
SEMUA orang mungkin mafhum bahwa Februari selalu dirumorkan dan diguyonkan sebagai bulan yang menakutkan untuk mereka yang lajang, mereka yang
BERITA TERKAIT
- IDI Kota Bajawa Berikan Solusi Pengobatan Abses Paru, Silakan Disimak
- Redakan Masuk Angin dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- 5 Bahaya Makan Pepaya Berlebihan, Bisa Memperlambat Detak Jantung
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Kunyit Campur Lemon, Bantu Kendalikan Gula Darah
- Pria Bakalan Tahan Lama di Ranjang dengan Mengonsumsi 3 Herbal Ini
- Konsumsi 5 Jus Buah Ini, Sembelit Bakalan Ambyar