Yayasan Erick Thohir Benahi 850 Fasilitas Publik di Sumatera Hingga Jakarta
Senin, 13 Desember 2021 – 20:25 WIB
Lahan seluas 800 meter persegi itu disulap menjadi spot foto yang sangat indah lantaran menghadap langsung ke arah air terjun Sengkuang dengan ketinggian sekitar 30 meter, sebagian dimanfaatkan untuk pertanian tanaman selada air.
Sebagian lahan lainnya dibangun beberapa pendopo peristirahatan untuk tempat berteduh bagi para wisatawan. (cuy/jpnn)
Yayasan Erick Thohir membenahi 850 fasilitas publik dari Sumatera hingga Jakarta.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Erick Bingung dengan Keputusan Shin Tae Yong Mencoret Eliano dari Timnas
- Kevin Diks Segera Debut dengan Timnas Indonesia, Ketum PSSI Untai Harapan