Yayasan Merah Putih Peduli Nyekar di Makam RM Margono Djojohadikusumo
Sabtu, 22 Februari 2025 – 12:44 WIB

Kiri ke kanan: Guru besar Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia Profesor Yon Mahcmudi, PhD, Sukirman (Juru Kunci Makam RM Margono), Riswanto (Kepala Desa Dawuhan), Moh Agung dan Jack Jagong (YMPP) saat nyekar di makam RM Margono, Jumat (21/2). Foto: YMPP
Pada malam sebelum Nyekar, hadir pula anggota DPRD Kabupaten Banyumas Rachmat Imanda serta sejumlah tokoh masyarakat Desa Dawuhan.(fri/jpnn)
Kakek Presiden Prabowo Subianto, Raden Mas Margono Djojohadikusumo diusulkan menjadi pahlawan nasional oleh Yayasan Merah Putih Peduli.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Soeharto Memenuhi Kriteria Jadi Pahlawan Nasional, tetapi Terganjal Hal Ini
- SMSI Gelar Seminar Nasional, Tunda Usulkan RM Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan
- Aktor Senior Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Menekraf Sampaikan Belasungkawa
- Gubernur Jateng Setuju RM Margono Kakek Prabowo jadi Pahlawan Nasional
- Tuan Rondahaim Saragih: Pahlawan Nasional 2025 Asal Sumatera utara, Ahli Strategi Perang Gerilya Melawan Belanda
- Gelar Seminar Nasional, Yayasan Merah Putih Peduli & Unhan Dukung Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan Nasional