Yenny ke Demokrat, Cak Imin Ogah Komentar
Rabu, 10 April 2013 – 18:42 WIB

Yenny ke Demokrat, Cak Imin Ogah Komentar
"Hubungannya apa? (dengan PKB-red). Orang pindah partai itu masing-masing kok. Sejak pemilu lalu sudah enggak ada hubungannya," pungkas Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertans) ini.
Seperti diketahui, Yenny Wahid memutuskan untuk bergabung dengan Partai Demokrat, namun sampai saat ini posisi Yenny belum jelas apakah jadi wakil ketua umum atau ditempatkan diposisi strategis lainnya. (chi/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar menegaskan bergabungnya Yenny Wahid tidak ada hubungannya dengan partai yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti