Yenny Wahid Optimistis PKBN Lolos Verifikasi
Minggu, 09 Oktober 2011 – 14:14 WIB

Yenny Wahid Optimistis PKBN Lolos Verifikasi
Dia menambahkan, selain terus membangun silaturahmi dengan para kiai, para pendiri, dan pengurus, PKBN tetap up to date dengan garis perjuangan Gus Dur. Misalnya, membela para tenaga kerja Indonesia (TKI) yang tengah terkena masalah. "Kalau ada yang perlu dibela, kami akan membela," tuturnya.
Apakah keyakinan itu tak terlepas dari masalah yang tengah menghantam Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sebagai "partai asal" Yenny - "Kami serahkan saja kepada kebijaksanaan dari para konstituen. Kalau PKBN bisa mengusung amanah rakyat, memperjuangkan penderitaan dan kepentingan mereka, pasti akan dicoblos," jawab Yenny.
Kemenkum HAM, rencananya, mengumumkan hasil verifikasi pada 17 Oktober. Parpol yang lolos akan memperoleh status badan hukum. Itu menjadi modal awal bagi parpol bersangkutan untuk mendaftarkan diri sebagai kandidat peserta Pemilu 2014. (pri/c4/agm)
JAKARTA - Seminggu lagi Kementerian Hukum dan HAM akan mengumumkan hasil verifikasi parpol. Ada 14 parpol yang telah mendaftarkan diri untuk memperoleh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang