Yenny Wahid: Setop Bullying, Konflik dan Menjelekan Orang

jpnn.com - JAKARTA - Direktur The Wahid Insitutite Yenny Wahid menyatakan, banyak cara untuk membuat situasi damai dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu caranya dengan menghentikan bullying.
“Banyak terjadi bullying, konflik, satu hari ini kita imbau berhenti lakukan bullying, konflik, berhenti menjelekan orang,” kata Yenny di Balai Kota, Jakarta, Minggu (20/9).
Yenny mengimbau kepada masyarakat untuk menyebarkan cinta kasih dan perdamaian. "Kita semua bisa melakukannya," ucapnya.
Yenny berharap sikap damai tidak hanya berhenti dilakukan hari ini. Namun, dia mengharapkan, sikap damai harus bisa dilakukan terus-menerus.
“Perdamaian tidak hanya bisa dengan sikap pasif, tapi harus aktif,” ujar Yenny.(gil/jpnn)
JAKARTA - Direktur The Wahid Insitutite Yenny Wahid menyatakan, banyak cara untuk membuat situasi damai dalam kehidupan sehari-hari. Salah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?