Yenny Wahid Temui Tokoh Penting di Papua
Cerita teladan kedekatan Gus Dur dengan masyarakat Papua sudah banyak didengar dan diketahui khalayak ramai, salah satunya ketika Gus Dur mengembalikan nama Papua yang semula dinamakan Irian Jaya.
Thaha bahkan tak mampu menahan air mata ketika kembali menceritakannya kepada Yenny.
Masih ingat dalam ingatannya, bahwa Gus Dur juga memberikan sebuah kado yang setelah dibuka berisi bendera pusaka merah putih.
Sementara itu, Pastor Jhon Jonga yang juga seorang tokoh agama sekaligus tokoh perjuangan Papua menerangkan tantangan warga Papua sangat komplek tidak terkecuali di bidang pendidikan.
Menurutnya, saat ini perlu sekali memperbanyak fasilitas pendidikan untuk memupuk dan menanamkan nilai-nilai dasar perdamaian kepada warga Papua sejak dini.
Namun, niatnya untuk mendirikan sekolah seperti PAUD harus dipendam karena keterbatasan yang ada.
Dalam waktu dekat, Pastor Jhon Jonga akan meresmikan sebuah klinik yang dia dedikasikan untuk kesehatan warga Papua.(chi/jpnn)
Direktur Wahid Foundation Yenny Wahid menyambangi sejumlah tokoh penting di Papua.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Ketua MRP Papua Barat Daya: Jangan Golput, Pastikan Pesta Demokrasi Aman dan Lancar
- Program Sarapan Sehat Bergizi tak Hanya untuk Anak Didik, Tetapi juga Menyasar Para Guru
- Yohannis Manansang Berencana Bangun Rumah Sakit Internasional di Sentani
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Dukung Penuh Pengamanan Pilkada di Puncak, Tim Asistensi Operasi Damai Cartenz 2024 Turun Gunung