Yerusalem Jadi Ibu Kota Israel, Hery Azumi Kecam Presiden AS
Kamis, 07 Desember 2017 – 12:42 WIB

Sekretaris Jenderal MDHW Hery Haryanto Azumi (2 dari kanan) di Ngaji Kitab Hadratus Syekh KH Hasyim Asy'ary bersama Habib Umar bin Hafidz dan jajaran syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Rabu (6/12). Foto: Istimewa
Selain itu, Hery juga mengajak para pemimpin dunia membuat konsensus perdamaian yang lebih permanen.
"Presiden Trump telah memprovokasi terjadinya konflik besar yang bisa menjerumuskan dunia ke dalam perang dunia," tegas Hery. (jpnn)
Keputusan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menjadikan Yerusalem sebagai ibu kota Israel mendapat kecaman dari Majelis Dzikir Hubbul Wathon (MDHW)
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Soal Evakuasi 1.000 Warga Palestina, TB Hasanuddin: Harus Dipertimbangkan Matang
- Sarifah Desak Pemerintah Tetapkan Dubes untuk AS guna Hadapi Kebijakan Tarif Impor Trump
- AMPI Lihat Peluang Besar dari Kebijakan Impor Prabowo
- Rupiah Mulai Bangkit, Akankah Terus Berlanjut?
- FPN Wanti-Wanti Prabowo soal Rencana Evakuasi 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
- Respons Pemerintah Dinilai Mampu Melindungi Ekonomi Indonesia dari Kebijakan AS