Yingluck Diuji Kembalikan Stabilitas Thailand
Sabtu, 06 Agustus 2011 – 03:18 WIB

Yingluck Diuji Kembalikan Stabilitas Thailand
Thaksin, yang kini tinggal di pengasingan di Dubai, diyakini akan menjadi perdana menteri Thailand secara de facto. Sosoknya lah yang menginspirasi pemilih dalam pemilu nasional bulan lalu.
Tugas berat Yingluck adalah meyakinkan para kritikus bahwa dirinya mampu menjadi pemimpin kuat tanpa bayang-bayang sang kakak. Kemarin, Yingluck juga kembali membantah bahwa Thaksin memegang kontrol Puea Party dari jauh.
Sejak 2006, Thailand terus dilanda perpecahan politik. Puncaknya, tahun lalu, saat ribuan massa pro Thaksin menduduki sebagian Kota Bangkok hingga berbulan-bulan dalam demonstrasi yang akhirnya dibubarkan paksa oleh militer. Puluhan orang tewas dalam insiden tersebut.
Yingluck, yang diketahui tidak mempunyai pengalaman politik sebelumnya, menyatakan bahwa isu utama dalam program kerjanya adalah rekonsiliasi nasional.
BANGKOK - Sejarah baru tercatat di Thailand. Kemarin (5/8) parlemen negara gajah putih tersebut resmi menunjuk Yingluck Shinawatra sebagai perdana
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina