Yoga & Ayu Honorer, per 1 Mei 2024 Sah jadi PPPK
Kamis, 18 April 2024 – 16:03 WIB

Pengangkatan honorer jadi PPPK ditargetkan tuntas akhir 2024. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Untuk itu, dia berpesan kepada seluruh calon PPPK untuk terus memacu semangat dan meningkatkan kinerja agar semakin bagus.
"Setiap tahun mereka akan dievaluasi, kalau hasil evaluasinya jelek dampaknya bisa sampai pemutusan kontrak. Untuk itu, jangan sampai kinerjanya menjadi turun setelah menjadi PPPK," kata dia. (antara/jpnn)
Sudah banyak tenaga non-ASN atau honorer jadi PPPK atau Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: BKN Menjawab, Surat Keputusan Pengangkatan PPPK Diserahkan
- Belum Ada Jadwal Tes PPPK Tahap 2, SK Pengangkatan Oktober
- Ketahuilah, Ada Syarat Baru Perpanjangan Kontrak PPPK
- SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat Dibanding CPNS
- Belum Ada Kabar Jadwal Tes PPPK Tahap 2, Ini Pernyataan BKN, Singkat
- Kapan Seleksi Kompetensi PPPK 2024 Tahap 2 Digelar? Ini Jawaban BKN