Yogyakarta Borong Emas Sains Dasar OPSI 2012
Kamis, 11 Oktober 2012 – 14:14 WIB
Dirjen Pendidikan Menengah Hamid Muhammad mengatakan bagi siswa yang belum meraih medali agar tidak berkecil hati karena masih ada kesempatan untuk berprestasi tahun depan, terutama yang masih duduk di kelas 10 dan 11.
"Kami dorong adik-adik melanjutkan penelitian dengan sebaik-baiknya," kata Hamid Muhammad saat menutup OPSI 2012.
Hamid juga menyampaikan bahwa pelaksanaan OPSI mendatang akan ditingkan dari dua sisi. Pertama jumlah peserta yang menyampaikan proposal/karya. Tercatat, tahun 2012 ini ada 870-an peserta. Tahun depan jumlahnya diharapka bisa meningkat.
"Yang penting peningkatan kualitas penelitian. Karena itu kepala sekolah dan guru harus melakukan pembinaan terhadap peserta didik," kata Hamid.
JAKARTA - Direktorat Jenderal Pendidikan Menengah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan mengumumkan pemenang Olimpiade Penelitian Siswa Indonesia
BERITA TERKAIT
- Character Building FK UNDIP Bangkitkan Semangat dan Karakter Generasi Emas
- Kemendikdasmen Percepat Penyaluran BOSP 2025 di 423.080 Sekolah, Sebegini Anggarannya
- Talent DNA Jadi Solusi Identifikasi Bakat Digital Anak
- Mendiktisaintek Sampaikan Program Prioritas 2025, Ada Pembangunan Sekolah Unggul
- Dirjen GTK Berharap Tidak Ada Kesalahpahaman soal Orprof Guru
- Inilah Urgensi Revisi UU Sisdiknas, Ada soal Ranking 60 dari 61 Negara