Yohanes Sirait: Kantor Airnav di Intan Jaya tidak Terbakar
Sabtu, 30 Oktober 2021 – 16:40 WIB
"Sejak Jumat malam (29/10) personel TNI dan Polri yang tergabung dalam Satgas Nemangkawi dan Satgas Pamrahwan dari Yonif 501/BY sudah menguasai Bandara Bilogai," kata Kombes Faizal.
Sejak kembali terjadinya kontak tembak antara aparat keamanan dengan KKB di sekitar Distrik Sugapa, menyebabkan dua orang terluka tembak.
Dua orang yang mengalami luka tembak yakni Serka Asep dan seorang balita yang kemudian dilaporkan meninggal akibat luka yang dideritanya. (antara/jpnn)
Humas Airnav Yohanes Sirait menyatakan bahwa kantor Airnav di kawasan Bandara Bilogai, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua tidak terbakar.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- Jenderal Sigit Puji Brimob yang Bebaskan Pilot Susi Air dari Penyanderaan KKB
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- KKB Serang dan Tembak Warga, Pelajar SD Ketakutan
- Anggota Reskrim Diserang OTK, Kaki Nyaris Putus
- 4 Ajudan Presiden Prabowo Sosok Mumpuni