Yoko Ono Tweet Foto Kacamata Berdarah John Lennon
Protes Peredaran Senjata Api di AS
Kamis, 21 Maret 2013 – 10:36 WIB

TRAGIS: Kacamata John Lennon yang masih berlumuran darah. FOTO: twitter
"Kematian orang yang dicintai adalah pengalaman menyakitkan. Setelah 33 tahun anak kami (Sean Lennon) dan aku masih merindukannya," ujarnya lagi seperi yang dilansir dailymail. (mas/jpnn)
AKTIVIS perdamaian Yoko Ono yang juga istri mendiang personel The Beatles John Lennon mengunggah foto kontroversial dalam akun twitter-nya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza