YouTube Mengenalkan Fitur Baru Untuk Memoderasi Komentar di Video
Jumat, 08 Desember 2023 – 20:30 WIB

Logo YouTube di YouTube. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am)
Nama baru yang lebih jelas mungkin memudahkan orang menentukan fungsi alat tersebut.
Misalnya, “On (Aktif)”, “None (Tidak Ada)”, “Hold All (Tahan Semua)”, dan “Off (Mati)”.
Setelan lainnya yang kurang dijelaskan, termasuk “Basic (Dasar)”, yang menahan komentar yang berpotensi tidak pantas untuk ditinjau, dan “Strict (Ketat)” yang menahan komentar yang berpotensi membahayakan dalam rentang yang lebih luas.
YouTube juga sedang menguji fitur baru yang merangkum topik di komentar. (techcrunch/ant/jpnn)
Di akun media sosial miliknya, YouTube mengumumkan fitur baru "Jeda" yang berfungsi untuk memoderasi komentar baru.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- In the End Linkin Park Tembus 2 Miliar View, Ikuti Jejak Numb di YouTube
- Jadi Psikolog dalam Film Jalan Pulang, Taskya Namya Riset Melalui YouTube
- Penghitungan Jumlah Penayangan di YouTube Shorts Berubah, Simak Nih
- Google Bersiap Merilis YouTube Premium Lite
- YouTube Short Memperkenalkan Veo 2, Bisa Bikin Video Pakai AI
- Penjelasan Inul Daratista soal Denda Pajak Rp 450 Juta, Oh Ternyata