YouTube Playable Menyediakan Lebih dari 75 Gim Gratis
Rabu, 29 Mei 2024 – 18:17 WIB
Selain itu judul-judul seperti Stack Bounce, gim yang ditawarkan Google pada layanan minigame HTML-nya, dan GameSnacks, yang dikembangkan dari inkubator internalnya, Area 120.
Dengan GameSnacks, tujuannya ialah menghadirkan game kepada pengguna di pasar negara berkembang — tempat di mana Android mendominasi.
Google sebagai perusahaan induk menyebut saat ini, ada lebih dari 75 minigim dalam katalog Playable.
Pemain yang menggunakan fitur itu akan dapat menyimpan kemajuan permainan mereka, dan melacak skor terbaik sepanjang masa.
Rencananya, Playable YouTube akan diluncurkan dalam beberapa minggu mendatang. (techcrunch/ant/jpnn)
Youtube mengumumkan koleksi gim ringan dan gratis yang dinamai "Playable" akan segera dirilis kepada semua pengguna.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- YouTube Menguji Coba Fitur Swipe Up Untuk Pindah Video
- YouTube Music Menghadirkan Fitur Speed Dial Menggantikan Listen Again
- YouTube Memperluas Paket Berlangganan Premium Lite di 3 Negara
- YouTube Menperbarui Belasan Fitur di Berbagai Saluran
- Ini Minuman yang Dikonsumsi IShowSpeed saat ke Indonesia
- Asyik, YouTube Perpanjang Durasi Short, Para Kreator Pasti Senang