Youtube Segera Luncurkan Video Berbayar
Jumat, 10 Mei 2013 – 22:04 WIB

Youtube Segera Luncurkan Video Berbayar
Para pejabat perusahaan Google mengatakan bahwa pencipta konten akan terus ditambah seiring dengan rencana layanan video berbayar ini. Namun rencana penambahan pencipta konten belum dipastikan jadwalnya.
Baca Juga:
YouTube telah menghabiskan lebih dari USD 100 juta untuk membantu sekitar 150 media partner. Untuk membuat dan mempromosikan channel video YouTube yang khusus didedikasikan untuk topik mulai dari makanan untuk olahraga. Untuk pembayaran layanan video berbayar ini nantinya akan diumumkan pada situs resmi perusahaan. (nam/jpnn)
Layanan Video Google, Youtube siap meluncurkan layanan video berbayar. Video berbayar ini nantinya akan bekerjasama dengan 30 pencipta konten, seperti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS