Yoyo-Rossa Jaga Komunikasi
Selasa, 31 Mei 2011 – 17:53 WIB

Yoyo-Rossa Jaga Komunikasi
JAKARTA - Yoyo, drumer band Padi, seharusnya menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat dengan agenda pembacaan dakwaan kemarin (30/5). Tapi, sidang tersebut akhirnya ditunda untuk kali kedua karena Yoyo tidak didampingi kuasa hukum. Sidang diagendakan lagi Senin pekan depan. "Ada teman yang nanya, bisa main pingpong enggak? Ya saya sih kalau main biasa bisa. Akhirnya main. Eh, ternyata ada pertandingan. Ya sudah, mau tidak mau ikutan. Padahal saya sudah 20 tahun nggak pegang bet," ceritanya lantas tersenyum kecil.
"Keadaan saya baik-baik saja selama ini. Kegiatannya selama di dalam biasanya Yasinan setiap Kamis," ungkap Yoyo.
Baca Juga:
Selama ditahan, mantan suami penyanyi Rossa itu menyatakan lebih banyak berdoa. Meski dunianya dibatasi tembok penjara, Yoyo tidak merasa frustrasi. Banyak kegiatan yang bisa dilakukan di dalam seperti olahraga. Dia mengaku sering ikut tenis meja dan badminton.
Baca Juga:
JAKARTA - Yoyo, drumer band Padi, seharusnya menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat dengan agenda pembacaan dakwaan kemarin
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi