Yoyok Priyambodo Berikan Penghormatan Buat Korban Corona, Begini Caranya
Rabu, 22 April 2020 – 14:19 WIB

Seniman Yoyok Bambang Priyambodo saat menampilkan sebuah tarian yang diciptakannya untuk menghormati para korban pandemi COVID-19. Foto: ANTARA/HO-Dokumentasi Pribadi
"Hingga pada akhirnya kita melangkah berperang melawan sesuatu yang tidak kelihatan, namun harus disikapi dengan kepercayaan diri untuk menang. Serta harapan dan doa, 'pagebluk' segera berakhir," ujarnya.
Baca Juga:
Ia menambahkan bahwa tarian ini merupakan lanjutan dari karya kolaborasi yang pertama.
"Yang pertama sudah kami luncurkan di media sosial dan Youtube, kemudian kami susulkan karya yang kedua ini dengan harapan melalui karya ini banyak masyarakat yang menerima semangat dan inspirasi kami," kata Yoyok. (antara/jpnn)
Seniman dari Kota Semarang Yoyok Priyambodo memberikan penghormatan kepada para korban virus Corona.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Titiek Puspa, Seniman Sejati Hingga Akhir Hayat
- Berkah Ramadan, Perempuan Bangsa Beri Santunan Ratusan Seniman di Garut
- Pemberedelan Pameran Lukisan Pernah Bikin Yos Suprapto Kaya Raya, Begini Ceritanya
- Kantor Pusat BNI Pajang Karya Lukis 7 Seniman Visual Muda Disabilitas
- Akui Belum Move On dari Mantan Istrinya, Ardhito Pramono: Gue Tetap Bisa Berkarya
- Aktor Indonesia Pascal Phoa Tampil dalam Pertunjukan Teater Hamlet di New York