Yuk, Kenali Mood Pasangan Sebelum Bercinta
Kamis, 31 Maret 2016 – 09:31 WIB
Ketegangan, seperti pekerjaan rumah tangga, tugas dan tanggung jawab terhadap keluarga, sering membuat Anda terlalu lelah untuk menghabiskan waktu dengan pasangan Anda. Selain itu, semakin sibuk dengan komitmen di kehidupan sosial, juga meminimalkan waktu yang tersedia untuk Anda berdua.
Untuk mencegah situasi ini dari kehidupan bercinta Anda, cobalah untuk fokus sejenak melupakan masalah. Untuk ini, Anda bisa meminta bantuan anggota keluarga lainnya untuk melakukan pekerjaan rumah tangga atau mengurangi waktu Anda di pertemuan sosial.
Ketahuilah, menghabiskan lebih banyak waktu bersama pasangan, tidak hanya akan mencerahkan hari Anda, tetapi juga akan meningkatkan hubungan Anda dan pasangan.(fny/chi/jpnn)
STRES, tidak hanya menguras fisik namun juga emosi Anda. Stres juga bisa mengurangi kenikmatan dalam bercinta. Karena itu, jangan sampai stres memengaruhi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Pria Pasti Suka
- 3 Manfaat Teh Tawar yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Kelengkeng, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- The Magic of Christmas, Manjakan Liburan Anak dengan Aktivitas Seru
- 11 Manfaat Suka Makan Ikan Salmon, Lindungi Tubuh dari Berbagai Penyakit Ini
- 5 Khasiat Kacang Merah, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini