Yuk Makan Talas, Ini 5 Manfaat Sehatnya Lho

Yuk Makan Talas, Ini 5 Manfaat Sehatnya Lho
Ilustrasi masalah jantung. Foto: Laman MSN

Vitamin E juga mampu mencegah penyakit kanker kulit. Selain vitamin E, talas juga mengandung vitamin B6 atau piridoksin sebanyak 17 persen dari kebutuhan harian manusia.

Vitamin B6 berperan penting dalam berbagai metabolisme dalam tubuh.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat talas untuk kesehatan dan salah satunya adalah melancarkan pencernaan.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News