Yuk Sebelum Mudik, Siapkan Nomor Telepon Penting Ini!
jpnn.com - Bagi Anda para pemudik Lebaran tahun ini, lakukan segala persiapan dengan teliti. Selain tiket, kondisi kesehatan, dan kelayakan kendaraan, Anda juga harus menyimpan nomor penting yang bisa dihubungi saat butuh bantuan.
Menurut dr. Dyan Mega Inderawati dari KlikDokter, hal ini bertujuan untuk berjaga-jaga jika terjadi hal darurat selama perjalanan mudik.
“Selain mempersiapkan barang bawaan, akan lebih baik lagi jika Anda turut mempersiapkan daftar nomor penting supaya ketika sesuatu hal yang tak terduga terjadi, Anda tahu harus menghubungi siapa,” ujar dr. Dyan.
Perjalanan mudik memang sangat dinanti dan diselimuti rasa kebahagiaan. Namun, tetap saja Anda sebaiknya tidak mengabaikan daftar nomor penting ini.
Daftar nomor telepon darurat terkini
Sebagai antisipasi sebelum mudik, silakan catat dan simpan nomot telepon darurat di bawah ini.
? Polisi: 110
Polisi (piket) (021) 525-0110 / 510-110. Polda Metro Jaya (021) 570-9261
Anda sebaiknya tidak mengabaikan daftar nomor penting ini saat melakukan perjalanan mudik.
- Kapolri Minta Masyarakat Tak Memaksa Berkendara Jika Lelah Menyetir
- 7.657 Penumpang Diprediksi Masuk Bandara Jenderal Ahmad Yani Semarang di Puncak Nataru
- Bridgestone Bagikan Tip Merawat Ban Mobil Sebelum Berangkat Liburan Akhir Tahun
- 5 Tip Memilih Dashcam Mobil Agar Tak Salah Pilih, Silakan Baca Nomor 2
- Natal & Tahun Baru, Dishub Sumut Terapkan Pembatasan Operasional Angkutan Logistik
- IDI Karanganyar Berbagi Tips Mengobati Wasir, Pertama Kenali Dulu Gejalanya