Yuk Tiru Langkah Pak Ganjar Ini Demi Bantu Para Pedagang
"Enak seperti dulu, kalau sekarang pendapatannya menurun. Tetapi tidak apa-apa, biar enggak ketularan covid-19. Yang penting awake sehat (badan sehat), itu nomor satu," katanya.
Ganjar juga mengapresiasi upaya penataan pasar di Pati itu. Menurutnya, hal itu penting agar pedagang di pasar bisa berjarak dan tidak berkerumun.
"Terpenting, para pedagang. Tadi saya tanya, kenapa harus dikotak-kotak, mereka jawab karena harus jaga jarak dan tidak berkerumun. Ini keren, apalagi dari pengelola pasar selalu mengingatkan," jelasnya.
Ganjar berharap penataan pasar juga dilakukan di daerah lain di Jateng. Selain pemerintah, Ganjar meminta mahasiswa, kelompok masyarakat dan lainnya ikut membantu.
"Bantulah mereka di pasar ini, agar semua taat jaga jarak, pakai masker dan tidak berkerumun. Kalau semua tertib dan vaksinasi sudah berjalan baik, maka mudah-mudahan mereka bisa kembali berjualan seperti dulu. Inilah yang orang sebut kebiasaan baru. Normal barunya ya seperti ini," pungkasnya. (flo/jpnn)
Gubernur Ganjar Pranowo juga mengapresiasi upaya penataan pasar tradisional di Pati.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Khofifah: Aspirasi Pedagang Pasar jadi Sumber Semangat Kemajuan Jatim
- Pemimpin Amanah, Khofifah Tuai Dukungan Lanjut 2 Periode dari Sejumlah Pedagang Pasar Besar Ngawi
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Gabung Relawan Huma Betang, Pedagang Pasar Kalteng Deklarasi Dukung Agustiar-Edy