Yulianis Ungkap 16 Aliran Dana ke Angie dan Wayan Koster
Kamis, 04 Oktober 2012 – 11:52 WIB
Berikut beberapa pencairan anggaran untuk mengurus proyek Kemenpora dan Kemendiknas tahun 2010 yang dicatat Yulianis. Tanggal 12 maret 2010 sebesar Rp70 juta diajukan oleh Gerhana untuk sisa komitmen fee proyek Universitas tahun 2009. Uang itu untuk Angie dan pencairannya di setujui M Nazaruddin.
Pencairan 13 Maret 2010 sebesar USD100 ribu dari anggaran Universitas untuk Angie dan Wayan Koster. Pencairan diajukan Rosa dan uangnya diambil staf Rosa bernama Clara.
Pencairan 19 Arpil 2010 Rp2,5 miliar yang ajukan rosa untuk universitas. Uangnya diantar staf Yulianis bernama Dadang. "Dadang ketemu Jeffry di Foodcourt Ambassador. Uangnya untuk Angie," jelas Yulianis.
Kemudian 3 Mei 2010 sebesar Rp3 miliar anggaran Universitas diberikan kepada Angie dan Wayan Koster. Pada 4 Mei 2010 Rp3 miliar diantar supir Yulianis ke ruang Wayan Koster di DPR dan diterima staf Wayan Koster.
JAKARTA - Mantan Wakil Direktur Keuangan Grup Permai, Yulianis membeberkan aliran dana kepada terdakwa Angelina Sondakh untuk mengurus proyek Kemenpora
BERITA TERKAIT
- KY Bakal Menindak Hakim Agung yang Terlibat Suap Kasus Ronald Tannur
- Heikal Safar Berharap Ada Komunikasi yang Menguntungkan Antara Prabowo & Donald Trump
- DPC Peradi Jakbar Berusaha Tingkatkan Kemampuan Para Alumni PKPA
- Siswa-siswi SWA Bangun 10 Rumah untuk Keluarga Tidak Mampu, Keren
- Tom Lembong Diyakini Sudah Meminta Izin Jokowi terkait Kebijakan Impor Gula
- Paul Finsen Mayor Hadir, Puluhan Karyawan PT Perindo Sorong Selamat Dari Ancaman PHK