Yusril Optimis akan Mulus
Kamis, 18 September 2008 – 18:59 WIB

Yusril Optimis akan Mulus
“Kita juga optimis bahwa RUU Pilpres yang sedang dibahas tidak akan menghalangi atau mengganjal langkah saya, karena dalam pembahasan tersebut, setiap parpol mempunyai kekuatan bargaining sendiri,” paparnya.
Sebelumnya, dalam temu kader PBB se-Kabupaten dan Kota Tangerang, Yusril meminta agar kader PBB tidak mudah kecewa dan loncat pagar seperti yang dilakukan kader partai lain. Mantan Menteri Sekretaris Negara ini juga meyakinkan para kadernya bahwa dengan kesepakatan untuk menggunakan sistem suara terbanyak maka setiap kader PBB mempunyai peluang yang sama untuk menjadi anggota legislatif baik di tingkat pusat maupun provinsi dan kabupaten/kota.“Kalau kita semua mau bergerak bersama-sama, tidak ada yang tidak mungkin, dan PBB pasti meraih hasil yang lebih baik dari pemilu yang lalu,” tegas Yusril. (Fas)
BANTEN - Calon presiden dari Partai Bulan Bintang (PBB) Yusril Ihza Mahendra menginginkan Bangsa Indonesia kembali kepada keaslian jatidirinya atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dorong Kolaborasi Multi-Sektor, AQUA Terapkan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter di Malang
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau