Yusuf Mansyur Ingatkan Masyarakat Ikut Bisnis Patungan
Senin, 22 Juli 2013 – 16:21 WIB

Yusuf Mansyur Ingatkan Masyarakat Ikut Bisnis Patungan
JAKARTA -- Bisnis patungan membangun hotel dikhawatirkan akan terus bermunculan. Ustaz Yusuf Mansyur yang mempelopori bisnis tersebut meminta masyarakat berhati-hati dengan ajakan bisnis patungan jemaaah.
"Saya pesan jika ada investasi serupa jangan ambil resiko. Jangan juga copy paste yang bisa merugikan masyarakat," kata Ustaz Yusuf Mansyur di Gedung Sumitro Djojokusumo, Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat, Senin (22/7).
Baca Juga:
Ia meminta masyarakat untuk memakai rasionalias. Kata dia, jangan sampai investasi yang sudah diberikan dibawa lari orang.
"Terima kasih juga sudah taruh di saya, mungkin karena lihat muka saya dan nama saya. Tapi hati-hati, kemudian ada orang yang serupa dan malah orang-orangnya lari," ungkapnya.
JAKARTA -- Bisnis patungan membangun hotel dikhawatirkan akan terus bermunculan. Ustaz Yusuf Mansyur yang mempelopori bisnis tersebut meminta masyarakat
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang