Zaskia Gotik Jalani Persalinan Normal, Dokter Kandungan Beri Pujian Gegara Hal Ini
Kamis, 03 April 2025 – 18:21 WIB

Pedangdut Zaskia Gotik menjalani persalinan di Rumah Sakit Umum Bunda. Foto: Instagram Merry Amelya
"Triple A (Arsila, Alia, Afla) pasti bangga," ujarnya.
Sebelumnya, suami Zaskia Gotik, Sirajuddin Mahmud mengumumkan kelahiran putra pertamanya melalui akunnya di Instagram.
"Alhamdulillah telah lahir sempurna anak kami pada hari Rabu, 2 April 2025, jam 8.36 WIB dengan proses persalinan normal," begitu keterangan yang ditulis Sirajuddin Mahmud.
"Jenis kelamin laki-laki, berat 3.7kg, dan panjang 50cm," imbuhnya. (mcr31/jpnn)
Pedangdut Zaskia Gotik menjalani persalinan normal, dokter kandungan Merry membagikan prosesnya.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Potret Zaskia Gotik Pulang dari Rumah Sakit, Gendong Anak Ketiga Pakai Daster
- Kebahagiaan Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud Dikaruniai Anak Ketiga
- Selamat, Zaskia Gotik Melahirkan Anak Ketiga
- Vicky Prasetyo Ungkap Penyebab Belum Minta Maaf kepada Zaskia Gotik
- Vicky Prasetyo Ingin Minta Maaf kepada Zaskia Gotik, Ini Alasannya
- Usut Kasus Korupsi Pembangunan Gereja, KPK Panggil Suami Zaskia Gotik