Zeekr Siap Boyong 2 Mobil Listrik Mewah ke Indonesia, Intip Spesifikasinya
Kamis, 06 Juni 2024 – 09:48 WIB
Daya puncak mobil ini mencapai 400kW, dan motor belakangnya mengandung teknologi silikon karbida SiC dengan efisiensi maksimum 98,5 persen.
Belum disebut harga untuk kedua produk ini di Indonesia.
Namun di Singapura Zeekr X dilego dengan estimasi harga Rp 818 juta hingga Rp 1 miliar.
Di China, Zeekr 009 ditawarkan dengan kisaran Rp 1,7 miliar. (Antara/jpnn)
Zeekr mengumumkan akan memboyong dua mobil listrik mewah di kelas multi purpose vehicle (MPV) dan sport utility vehicle (SUV) di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- BYD Sealion 07 DM, SUV Listrik Mewah Siap Dipasarkan Secara Global
- BYD Dolphin Facelift Hadir Lebih Segar, Lihat Tuh
- ASEAN NCAP Mengumumkan Hasil Uji Tabrak Mobil Listrik Neta V, Hemm..
- Renault Mengembangkan SUV Listrik Generasi Terbaru dari Isyarat Embleme
- Mercedes Rancang Mobil Listrik G580 Khusus Keperluan Dinas Paus
- Luar Biasa, Harvey Moeis Beli Sejumlah Mobil Mewah Ini Secara Tunai untuk Sandra Dewi