Zero SR/F Wujudkan Motor Listrik Pintar dengan Daya Jelajah Jauh
Minggu, 24 Maret 2019 – 20:44 WIB

Zero SR/F - motor listrik terbaru Zero. Foto: Zero Motorcycle
Tak hanya itu, Zero Motorcycles melakukan inovasi di mana sajian tersebut juga bisa dilihat melalui smartphone. Setelah menghubungkannya melalui aplikasi, pemilik Zero SR/F dapat melihat informasi mengenai kendaraan, kapasitas baterai hingga Ride Data Sharing.
Sistem operasi baru Zero yang revolusioner itu tidak lepas dari nama Cypher III, yang telah dikembangkan selama 13 tahun.
Zero SR/F disediakan dalam dua tipe, mencakup paket premium berpelengkap fitur penghangat hand grip, setang bar end aluminium, fly screen dan Rapid Charger 6 kW yang dijual £19,990 (sekitar Rp 377 jutaan). Sementara paket standar dengan Rapid Charger 3 kW dijual £17,990 atau setara Rp 340 jutaan. (mg8/jpnn)
Zero Motorcycles terus mengembangkan produknya agar selalu bisa memenuhi kebutuhan penggemarnya, dan terbaru lahir model Zero SR/F yang bisa digeber lebih jauh serta sistem operasi pintar yang integrasi.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Memahami Jenis-Jenis Indikator dan Merawat Baterai Motor Listrik
- Motor Listrik United E-Motor Mampu Menjelajah Sejauh 100 Km
- AISMOLI Beberkan Dampak Buruk Kebijakan Trump Untuk Pasar Otomotif Indonesia
- QJMotor Belum Tertarik Boyong Motor Listrik ke Indonesia
- Hadir di Lebaran Fair, Sunra Usung Gaya Hidup Ramah Lingkungan
- Tangkas Berbagi Ribuan Nasi Kotak Gratis di Depok