Zheng Siwei: Dunia akan Kehilangan Butet
Kamis, 24 Januari 2019 – 07:07 WIB

Liliyana Natsir alias Butet. Foto: Ricardo/JPNN.com
“Stok pemain ganda campuran Indonesia itu sangat banyak. Kehilangan seorang Liliyana Natsir justru membuat kami semakin khawatir dengan kekuatan Indonesia melalui pasangan berikutnya. Apalagi di kejuaraan dunia junior kemarin, juara satu dan duanya dari Indonesia. Tidak menutup kemungkinan akan lahir Liliyana Natsir berikutnya,” bebernya.
Zheng mengatakan dia sedang mewaspadai kekuatan pasangan ganda campuran Indonesia lainnya, yakni Hafiz Faisal/Gloria Emanuelle Widjaja dan Alfian Eko Prasetya/Marsheilla Gisca Islami.
“Pada dasarnya usia mereka dan kami hampir sama. Mungkin tahun ini persaingannya akan jauh lebih ketat dan menarik,” pungkasnya. (db/jpnn)
Zheng Siwei memprediksi Indonesia akan segera menemukan sosok baru Butet dari para pemain ganda campuran saat ini.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Indonesia Masters 2025: Thailand Menulis Sejarah di Istora
- Jadwal Semifinal Indonesia Masters 2025: Kans Jonatan Christie ke Final
- Indonesia Masters 2025: Ada yang Spesial di Balik Kemenangan Jonatan Christie
- Jatuh Bangun Jonatan Christie Berbuah Tiket Semifinal Indonesia Masters 2025
- Indonesia Masters 2025 Bak Neraka Bagi Unggulan
- Kabar Kurang Sedap dari Indonesia Masters 2025