Ziarah ke Makam Ibunda, Ridho Slank: Ya Allah...
Sabtu, 07 Agustus 2021 – 22:21 WIB

Ridho Slank di makam almarhumah ibunda. Foto: Instagram/ridho_hafiedz
jpnn.com, JAKARTA - Gitaris Slank, Ridho Hafiedz masih berduka atas meninggalnya sang ibunda, Sien Ely.
Ridho Slank pada hari ini berziarah ke makam almarhumah yang berada di Al Azhar Memorial Garden, Karawang.
Melalui akun miliknya di Instagram, ia membagikan sebuah foto tengah berada di pemakaman.
Baca Juga:
Pada keterangan foto, Ridho Slank menulis doa untuk mendiang ibundanya.
Dia berharap amal ibadah almarhumah diterima oleh sang pencipta.
"Ya Allah terimalah amal ibadah Mami, ampuni dosa-dosanya, lapangkan dan terangi kuburnya, berikanlah tempat terbaik di sisi-Mu," ungkap Ridho Slank, Sabtu (7/8).
Unggahan Ridho Slank spontan menuai komentar dari rekan dan netizen.
Banyak followers yang turut mendoakan almarhumah ibunda Ridho.
Gitaris Slank, Ridho Hafiedz berziarah ke makam almarhumah ibunda yang baru meninggal dunia.
BERITA TERKAIT
- Temukan Kejanggalan, Polisi Bongkar Makam Korban Dugaan Pembunuhan di Pacet
- Cawagub Sumsel Riezky Aprilia Balik Kampung, Minta Restu Warga dan Ziarah Makam Zamzami Ahmad
- Di Hadapan Makam Imam Al-Bukhari, Megawati Menitikkan Air Mata
- 2 Orang Ditetapkan Jadi Tersangka Pembongkaran Kuburan di Kubu Raya
- Residivis Merusak dan Menjarah Makam China, Ini Motifnya
- Sang Ibunda Dimakamkan Dekat Dante, Angger Dimas Ungkap Alasannya