Zidane Datang, Benzema Hengkang
Jumat, 29 Oktober 2010 – 05:05 WIB
Tiga pemain itu antara lain Karim Benzema, Esteban Granero dan Pedro Leon. Ketiganya memang tak pernah menjadi starter di Liga Primera maupun Liga Champions. Tapi, pada laga lawan Murcia, mereka mendapat kesempatan bermain sejak menit awal.
Baca Juga:
Benzema kabarnya akan ditawarkan ke klub-klub Serie A dan Premier League. Sementara Leon sudah diminati Hercules, dan Granero diinginkan Getafe. Penjualan ketiganya akan dilakukan sejak hari pertama transfer Januari 2011. (na/bas)
MADRID - Real Madrid kembali mendatangkan Zinedine Zidane. Namun, Zidane direkrut bukan sebagai pemain. Tapi, untuk menjadi asisten Jose Mourinho.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persib Petik Pelajaran Seusai Telan Kekalahan Perdana, Bojan Hodak: Bebas dari Tekanan
- Gresini Racing Pamerkan Livery untuk MotoGP 2025, Ada Nuansa Baru
- Australian Open 2025: Sabalenka jadi Wanita Pertama Tembus 8 Besar
- PEC Zwolle vs PSV: Laga Bersejarah Nan Spesial Eliano Reijnders
- Tak Usah Cari Nama Pemain Indonesia di Daftar Finalis India Open 2025
- Liga Italia: Taklukkan Atalanta, Napoli Kukuh di Puncak Klasemen