Zimbabwe Luncurkan Uang Pecahan 100 Triliun
Sabtu, 17 Januari 2009 – 08:58 WIB

Zimbabwe Luncurkan Uang Pecahan 100 Triliun
Selanjutnya, bank yang menjadi pusat sirkulasi uang di negeri yang terkoyak konflik politik itu akan melemparkan pecahan ZWD 20 triliun (sekitar Rp 72 ribu). Pecahan ZWD 50 triliun (sekitar Rp 182 ribu) menyusul di tahap berikutnya. "Pada tahap akhir, Bank Sentral Zimbabwe baru akan merilis pecahan ZWD 100 triliun tersebut," lapor Herald. (hep/ami)
Baca Juga:
HARARE - Jangan berharap bisa membeli sepotong roti di Zimbabwe jika Anda hanya memiliki duit 100 ribu atau bahkan 100 miliar mata uang setempat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan