Zohri tak Ditarget Medali Nomor 100 Meter Asian Games 2018
Kamis, 19 Juli 2018 – 07:27 WIB
BACA JUGA: Baliho Promosi Hotel Berbintang pun Diganti Gambar Zohri
Sementara, sprinter Lalu Muhammad Zohri mengakui kelemahannya saat start. Itu menjadi tugas terberatnya untuk memperbaiki. ”Saat start masih terasa seperti kaki saya ini tertanam di blok start,” aku Zohri.
Dia yakin dengan program yang diberikan pelatih bisa memperbaiki teknik start itu. “Mudah-mudahan saja bisa tampil lebih baik lagi di Asian Games,” pungkasnya. (arl/r10)
Lalu Muhammad Zohri, juara Dunia U-20 di Tampere Finlandia, tidak dibebani target medali di nomor 100 meter Asian Games 2018.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Warganet: Pembukaan Olimpiade Paris Beda Kelas dengan Asian Games 2018
- Pelari Indonesia Muhammad Zohri Raih Medali Emas di Ajang ASEAN University Games 2024
- Atletik Tambah Dua Atlet ke OIimpiade Paris 2024
- Lalu Muhammad Zohri Fokus Pemulihan Cedera untuk Persiapan Olimpiade Paris 2024
- Inilah Wanita Terkencang di Asian Games 2022
- Lalu Muhammad Zohri Finis Keenam, Indonesia Paceklik Medali