Zola Isyaratkan Tinggalkan West Ham
Minggu, 28 Maret 2010 – 10:48 WIB

Gianfranco Zola
Zola sendiri mengakui titik lemah timnya ada pada pertahanan dan lini belakang. Hanya saja, ia tidak mau menyalahkan skuad yang sudah bekerja keras. Zola menegaskan akan hanya perlu melakukan sesuatu untuk mengubah masalah itu.
Baca Juga:
Sementara itu, Pemilik West Ham David Sullivan sebelum pertandingan melawan Stoke tadi malam menegaskan tidak akan memecat Zola meskipun timnya mengalami kekelahan beruntun. Sullivan hanya memerlukan berdiskusi lebih banyak lagi dengan Zola untuk menghadapi pertandingan pekan depan di kandangan Everton. "Saya tahu tugas saya dan saya tahu sekarang situasinya tidak akan seperti seharusnya. Saya siap untuk menerima situasi. Kita akan berbicara dengan satu sama lain," tambahnya.
David Gold, pemilik West Ham lainnya menambahkan hanya mengadakan pertemuan lainnya dan mendukung langkah yang diambil Zola. "Kami telah mengadakan pertemuan dengan Dia (Zola) dan mengatakan kepadanya kami 100 persen di belakangnya," kata Gold kepada Sky Sports.(fuz/jpnn)
LONDON- Manajer West Ham, Gianfranco Zola tampaknya tak akan bertahan lama lagi di Upton Park, markas pasukan West Ham. Pelatih asal Italia itu mengisyaratkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1