Zulhas Tuntaskan Safari Politik ke 35 Kota dan Kabupaten di Jateng
Kamis, 31 Maret 2022 – 17:35 WIB

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan. Foto: PAN
Stretegi politik Zulhas untuk menggarap kembali elektoral PAN di Jateng tampaknya cukup berhasil.
Pimpinan-pimpinan Daerah Muhammadiyah yang dikunjungi Zulhas menyampaikan kegembiraannya.
“Kerawuhan (kedatangan-red) Pak Zul adalah suatu kebahagiaan bagi kami. Kami merasa diperhatikan. Jadi bisa banyak menitipkan aspirasi warga Muhammadiyah dan Aisyiyah," ujar Ketua PDM Muhammadiyah Wonogiri Kusman Toha di kompleks PKU Muhammadiyah Wonogiri.
Dia bahkan mengumpulkan semua pimpinan Muhammadiyah dan Aisyiyah untuk menyambut kedatangan Zulhas.
“Saya sudah tunggu-tunggu dikunjungi Pak Zul. Diskusinya seru. Akrab’. Alhamdulillah sekarang Sukoharjo kedatangan Pak Zul," ucap Bupati Sukoharjo Hj. Etik Suryani.(chi/jpnn)
Zulkifli Hasan serius ingin mengembalikan suara PAN di Jawa Tengah dengan melakukan safari politik.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan