Zulkifli Hasan: Muhammadiyah Sudah Khatam Empat Pilar
Sabtu, 24 Februari 2018 – 08:28 WIB
Muhammadiyah, lanjutnya lagi, merupakan organisasi yang konsisten menerapkan prinsip musyawarah mufakat, sesuai sila ke-4 Pancasila.
"Kampus ini beberapa hari lalu dipakai untuk muktamar Muhammadiyah. Kemudian dipilih 13 orang yang menjadi perwakilan. Dari perwakilan ini baru dipilih siapa ketuanya, siapa wakilnya, bendaharanya. Oleh karena itu mereka kompak. Kalau ormas, partai, meniru Muhammadiyah pasti berjaya," kata Zulhasan. (sam/jpnn)
Ketua MPR Zulkifli Hasan menegaskan bahwa para warga Muhammadiyah sudah begitu paham soal Empar Pilar MPR.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
- Eddy Soeparno Tegaskan Komitmen Prabowo Wujudkan Ketahanan Energi
- Biofuel jadi Salah Satu Kunci dalam Dukung Transisi Energi Indonesia
- Menko Pangan Dorong Penyederhanaan Regulasi Pupuk Subsidi
- Kejagung Tangkap Hakim Ronald Tannur, Eddy Soerparno Berkomentar Begini, Tegas
- Megawati Absen ke Acara Pelantikan Presiden, Basarah: Bukan Berarti Menolak Prabowo