Zulkifli: Persaudaraan Kita Mulai Rapuh

Karena itu Wapres mengajak untuk menghindari penyelesaian masalah dengan show of force. "Marilah kita menghindari penyelesaian masalah dengan show of force," ajaknya.
"Karena kalau kita rutinitas dengan show of force berapa waktu kerja kita hilang, besarnya kecurigaan yang timbul, berapa biaya yang dikeluarkan. Semua itu menjadi beban keseluruhan bangsa ini kalau show of force semuanya dengan berbagai tema," lanjut Kalla.
Meski demikian, Kalla mengakui dalam hal tertentu ekspresi memang diperlukan dan demo tidak dilarang.
Namun, sebaiknya dihindari adanya show of force itu.
"Dalam waktu tertentu perlu memperlihatkan ekspresi. Kita tidak melarang demonstrasi karena demo adalah hak untuk berdemokrasi. Tapi kita ingin menghindari adanya show of force satu sama lain yang bisa menimbukkan masalah-masalah baru bangsa ini," katanya.
Kalla menambahkan, penyelesaian masalah perlu dilakukan secara baik atau secara demokratis.
"Memang kita masing-masing mempunyai kebanggaan sendiri dan hak sendiri. Tapi yang paling penting adalah keutuhan bangsa ini," ucapnya.(adv/jpnn)
JAKARTA--Ketua MPR Zulkifi Hasan menghadiri pelantikan pengurus Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Ikatan Alumni Resimen Mahasiswa Indonesia (IARMI) periode
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti