Prabowo Pernah Sebut Gus Dur Sosok Buta dan Memalukan

jpnn.com - JAKARTA- Indonesia menjadi perhatian dunia. Tak bisa dibantah lagi, Pemilihan Presiden 9 Juli nanti sudah menyedot perhatian banyak pihak termasuk dunia internasional.
Allan Nairn, seorang jurnalis (khusus investigasi) Amerika Serikat yang pernah memenangkan banyak penghargaan atas tulisannya, juga kembali mengenang semua memorinya akan Indonesia, khususnya Prabowo Subianto, salah satu calon presiden dalam Pilpres nanti.
Nairn disebut pernah tercatat sebagai tahanan saat pemerintahan Presiden Soeharto, soal peliputan dan tulisannya soal Timor Timur.
Nah, Minggu (22/6) kemarin, di blognya, Nairn mengulas soal Prabowo.
"Pada bulan Juni dan Juli 2001, saya punya dua pertemuan dengan Prabowo," tulis Nairn.
Mereka (Nairn dan Prabowo) berjumpa di kawasan Mega Kuningan, Jakarta.
"Saya menawarkan Prabowo percakapan off the record," tambah Nairn.
Saat itu Nairn sedang menggali laporan tentang serangkaian penyiksaan, penculikan dan pembunuhan massal yang diduga keras melibatkan militer Indonesia.
JAKARTA- Indonesia menjadi perhatian dunia. Tak bisa dibantah lagi, Pemilihan Presiden 9 Juli nanti sudah menyedot perhatian banyak pihak termasuk
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong