ASTAGA! Beruang Madu Dijadikan Hewan "Kurban" Oleh Para Pemuda Ini
jpnn.com - ENTAH apa yang ada di benak pemilik akun facebook Ronal Cristoper Ronal. Di kala orang merayakan hari raya Idul Adha dengan menyembelih hewan kurban kambing atau sapi, dia dan kawan-kawannya malah mengurbankan beruang madu.
Hal itu tampak dari foto yang diunggah di akun facebooknya. Tampak di foto tersebut, Ronal dan dua orang kawannya sedang menyembelih seekor beruang. Sambil berpose dia menuliskan status, “Tngkapan hari ini.”
Dalam foto tersebut, sang beruang sudah tak berdaya. Dia tergeletak di bebatuan.
Perut bagian bawahnya sudah terbuka dan salah seorang pemuda itu sedang sibuk mengambil bagian organ sang beruang. Salah seorang lagi asyik berselfie dengan background sang beruang nahas itu.
Nah, sedangkan si pemilik akun terlihat cengar-cengir melihat kamera.
Ya, sebenarnya, beruang madu merupakan salah satu hewan langka yang dilindungi.
(Baca: Tak Kapok, Usai Bantai Beruang Madu PNS itu Pamer Bunuh Hewan Lain)
ENTAH apa yang ada di benak pemilik akun facebook Ronal Cristoper Ronal. Di kala orang merayakan hari raya Idul Adha dengan menyembelih hewan kurban
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini