Makro Selasa, 07 September 2021 – 06:00 WIB
Menteri Keuangan Akui saat Ini APBN 'Besar Pasak Daripada Tiang'
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengaku bahwa saat ini belanja negara lebih besar dari pada pendapatan.
Bank bjb dipercaya untuk turut terlibat sebagai Sub Mitra Distribusi Pemasaran SBN Ritel Online.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengaku bahwa saat ini belanja negara lebih besar dari pada pendapatan.
Fraksi PKS di DPR mengajukan minderheids nota atau catatan keberatan terhadap laporan pertanggungjawaban APBN 2020.
Menteri Keuangan Sri Mulyani menggunggah data terkait aliran keuangan APBN ke Kabupaten Probolinggo, Sabtu (4/9).
DPD menggelar Sidang Paripurna Luar Biasa ke-1 Masa Sidang I Tahun Sidang 2021-2022, mengesahkan pertimbangan RUU APBN 2022.
Sekretaris Jenderal DPR Indra Iskandar menyebut pihaknya memang menganggarkan pengadaan multivitamin senilai Rp2 miliar dari APBN tahun 2021.
Membangun kesadaran terhadap urgensi transformasi ekonomi hijau dan transisi energi adalah hal yang tidak kalah penting untuk bisa…
Menteri LHK Siti Nurbaya menyampaikan arahan Presiden agar postur anggaran tetap memakai asumsi kondisi sulit termasuk refocusing anggaran.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku mendapatkan bisikan dari sejumlah ahli untuk merumuskan anggaran PEN 2022.
Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo menyatakan pertimbangan perpanjangan kebijakan berbagi beban APBN atau burden sharing memperhatikan berbagai aspek,…
Menteri Keuangan Sri Mulyani menurunkan proyeksi penerimaan pajak 2022. Menurutnya, hal itu dipengaruhi oleh PPKM dan varian Covid-19…
Bank bjb memberikan kemudahan dalam transaksi SR015 dan juga promo menarik untuk investor.
Revisi Permen PLTS Atap yang mengubah rasio ekspor-impor listrik dari 65% menjadi 100% mengesankan bahwa berarti barang ditukar…
Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyebutkan pemerintah kini mewaspadai angka pertumbuhan ekonomi di kuartal ketiga.
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati memastikan insentif pajak tetap diberikan pada tahun depan, tetapi akan lebih selektif.
Presiden Joko Widodo memprediksi bahwa defisit anggaran pada 2022 mencapai Rp 868 triliun. Dia mengaku akan berutang dengan…
Puan Maharani meminta pemerintah berhati-hati mengelola utang agar rasionya sesuai dengan ketentuan di dalam undang-undang.
Presiden menegaskan rancangan APBN 2022 disusun dengan memperhatikan kondisi pandemi Covid-19 yang masih berlangsung dan ketidakpastian global seperti…
Pesawat Kepresidenan kini dicat ulang, dengan warna merah dan putih. Adapun warna sebelumnya putih dan biru.
Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Isa Rachmatawarta menyatakan pihaknya kembali menggelar Olimpiade APBN 2021.
Dana desa yang dikucurkan untuk mendukung pelaksanaan PPKM Darurat sebegini, banyak juga ya..