Humaniora Rabu, 11 Desember 2024 – 06:00 WIB
BPBD Minta Warga Manggarai Waspada Banjir dan Longsor
BPBD meminta kepada warga Manggarai untuk waspada terhadap bencana banjir dan tanah longsor.
15 Orang terluka akibat peristiwa kebakaran yang terjadi di Kemayoran, Jakarta Pusat.
BPBD meminta kepada warga Manggarai untuk waspada terhadap bencana banjir dan tanah longsor.
Pemprov DKI Jakarta berupaya meminimalkan dampak dari potensi hujan ekstrem dengan melakukan operasi modifikasi cuaca atau OMC.
Bencana alam tanah longsor yang terjadi di Ponorogo 2 bulan terakhir cukup tinggi, tercatat mencapai 60 peristiwa.
Sejumlah wilayah di Kabupaten Serang, Banten dilanda banjir dan longsor menyusul hujan deras yang mengguyur pada Senin (9/12).
BPBD Surabaya catat ada 8 pohon tumbang yang diakibatkan oleh hujan serta angin yang terjadi pada Minggu (8/12).
Dua orang warga meninggal dunia setelah tertimbun material longsor dalam bencana di Kabupaten Sukabumi.
Hujan deras yang mengguyur sejumlah kecamatan di Kabupaten Sukabumi sejak Selasa (3/12) malam menyebabkan sejumlah bencana.
Jasad pria lansia ditemukan tersankgut di bendungan PLTA Ubrug Sukabumi, Jawa Barat.
Kawasan Penjaringan Kota Jakarta Utara terendam banjir rob pada Minggu (1/12) sore. simak selengkapnya.
BPBD meminta kepada warga Cianjur yang terdampak pergeseran tanah untuk bisa mengungsi.
Longsor di Karo, Sumut, sembilan orang meninggal dunia, dan satu orang masih hilang.
BPBD Aceh Barat menangkap ular piton sepanjang tiga meter yang masuk ke rumah pejabat Pemerintah Kabupaten Aceh Barat.
Lagi mengaji, santri Pondok Pesantren Darussyifa Al-Fithroh Yaspida Sukabumi tertimbun tanggul kolam yang roboh
Sejumlah desa di Banyumas masih terdampak kekeringan, meskipun secara umum wilayah itu telah memasuki musim hujan
Gempa bumi terjadi dua kali berturut-turut di Kabupaten Karawang, Jabar, pada Jumat. BPBD menyebut tidak ada laporan kerusakan…
Empat orang meninggal dunia akibat kebakaran rumah yang terjadi di Jakarta Utara, Jumat dini hari.
Bank Mandiri Sigap menyalurkan bantuan bagi masyarakat Kabupaten Flores Timur yang terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTT) menyatakan bahwa sejumlah risiko bencana bisa terjadi saat…
Seorang warga Desa Parebok, Kabupaten Kotawaringin Timur, tewas diterkam buaya saat mandi di sungai.
BPBD Nagan Raya masih berusaha untuk mengevakuasi warga yang terdampak banjir di wilayah tersebut.