Komunikasi Sabtu, 12 November 2022 – 13:40 WIB
Telkomsel Permudah Akses Digital Bagi Delegasi KTT G20 di Bali
Telkomsel memastikan tersedianya akses terhadap seluruh produk dan layanan digital, yang didukung dengan konektivitas broadband berteknologi terdepan.