Maluku Rabu, 27 November 2024 – 08:20 WIB
Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
Anggota Polri dari Polres Maluku Barat Daya harus berjalan kaki selama tiga jam demi mengawal pendistribusian logistik pilkada.