Hukum Jumat, 01 Februari 2019 – 20:18 WIB
Kantor PT LI Digeledah, Ada yang Coba-Coba Menghilangkan Bukti?
Satgas antimafia bola menemukan indikasi upaya menghilangkan bukti di kantor PT Liga Indonesia ( PT LI )
Ketua Komite Tim Ad Hoc PSSI, Ahmad Riyadh menjelaskan, dalam dua pekan ke depan, PSSI sudah memiliki Departement Integritas.
Satgas antimafia bola menemukan indikasi upaya menghilangkan bukti di kantor PT Liga Indonesia ( PT LI )
Satgas Antimafia Bola menyegel kantor PT Liga Indonesia, Kamis (31/1) malam WIB setelah penggeledahan ke kantor PSSI.
Satgas Antimafia Bola terus mengusut kasus dugaan pengaturan skor terhadap pertandingan di Liga Indonesia. Setelah menggeledah kantor PSSI,…
Selain data transaksi keuangan PSSI, Satgas Antimafia Bola juga memeriksa dokumen daftar wasit di semua stratra kompetisi Indonesia.
Satgas Antimafia Bola bentukan Polri membawa 71 barang bukti hasil penggeledahan di kantor pusat PSSI, FX Sudirman.
Satgas Antimafia Bola telah selesai melakukan penggeledahan di kantor PSSI di lantai 14 FX Sudirman, Senayan, Jakarta, Kamis…
Beberapa karyawan PSSI takjub melihat kerja para penyidik yang melakukan penggeledahan kantor PSSI di gedung FX Sudirman, Senayan,…
Satgas Anti Mafia Bola menggeledah dua kantor PSSI di FX Sudirman, dan Kemang, sekitar pukul 11.00 WIB. Penggeledahan…
Kombes Sahar Diantono, Humas Satgas Antimafia Bola, menjelaskan hasil penggeledahan kantor PSSI di Kemang V / 5 Jakarta.…
Penggeledahan kantor PSSI di FX Sudirman, Senayan, Jakarta oleh Satgas Antimafia Bola sejak Rabu (30/1) masih berlangsung.
Penyidik dari Satgas Antimafia Bola masih melakukan pemeriksaan dokumen di kantor PSSI. Semua ruangan diperiksa, termasuk milik Joko…
Satgas Antimafia Bola menggeledah kantor PSSI yang berada di lantai 14, FX Sudirman, Senayan, Jakarta, Rabu (30/1) siang.
Kantor PSSI digeledah terkait pengembangan kasus pengaturan skor yang dilaporkan mantan manajer Persibara Banjarnegara Lasmi Indaryani.
Keberhasilan Persija menjuarai Liga 1 2018 dicurigai sebagai buah dari konspirasi para mafia bola. Dugaan ini tengah diselidiki…
Pakar hukum pidana, Mudzakir mengatakan pembuktian terhadap kasus dugaan pengaturan skor sangat sulit karena termasuk dalam kategori kejahatan…
Pengakuan Vigit Waluyo kepada Satgas Antimafia Bola membuka banyak pintu masuk untuk mengungkap skandal pengaturan skor.
Pelaksana Tugas (plt) Ketua Umum PSSI, Joko Driyono menegaskan mendukung langkah Satgas Antimafia Bola memerangi manipulasi pertandingan sepak…
Satas Antimafia Bola mencecar Plt Ketum PSSI Joko Driyono alias Jokdri dengan 45 pertanyaan
Satgas Antimafia Bola terus menggarap saksi untuk kasus pengaturan skor di Liga Indonesia. Kali ini giliran Sesmenpora dan…
Satgas Antimafia Bola sudah memeriksa Plt Ketua Umum PSSI Joko Driyono di Direksrimum Polda Metro Jaya, Kamis (24/1)…