Sepak Bola Kamis, 10 Maret 2022 – 14:14 WIB
Cetak Assist untuk Ansan Greeners, Asnawi Mangkualam Kena Kritik Pelatih, Ini Pemicunya
Walaupun mencetak assist untuk Ansan Greeners, Asnawi Mangkualam masih saja mendapat kritik dari pelatihnya. Ini pemicunya.