Kriminal Senin, 04 Oktober 2021 – 22:40 WIB
2 Petani Tewas Akibat Bentrokan dengan Preman di Indramayu, Mengerikan
Kapolres Indramayu AKBP M Lukman Syarif menyebut 2 petani tewas dalam bentrokan dengan kelompok FKAMIS, Senin (4/10).
Bentrokan berdarah di Kecamatan Tukdana yang menewaskan 2 petani melibatkan Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi Partai Demokrat.
Kapolres Indramayu AKBP M Lukman Syarif menyebut 2 petani tewas dalam bentrokan dengan kelompok FKAMIS, Senin (4/10).